CAREER OPPORTUNITIES BANK SYARIAH MEGA INDONESIA

Thursday, November 5, 2009



 

CAREER OPPORTUNITIES BANK SYARIAH MEGA INDONESIA

 

PT Bank Syariah Mega Indonesia diawali dari sebuah bank umum bernama PT Bank Umum Tugu yang berkedudukan di Jakarta. Pada tahun 2001, Para Group (PT Para Global Investindo dan PT Para Rekan Investama), kelompok usaha yang juga menaungi PT Bank Mega, Tbk, Trans TV, Trans 7, Para Finance, Mega Life, Asuransi Umum Mega, Mega Capital, Coffee Bean, Ice Cream Baskin & Robins, Bandung super mall, Trans Studio dan beberapa Perusahaan lainnya, mengakuisisi PT Bank Umum Tugu untuk dikembangkan menjadi bank syariah. Hasil konversi tersebut, pada 25 Agustus 2004 PT Bank Umum Tugu resmi beroperasi syariah dengan nama PT Bank Syariah Mega Indonesia.

PT Bank Syariah Syariah terus berekspansi mengembangkan divisi usaha pembiayaan mikro dan kecil MEGA MITRA SYARIAH (M2S), Mega Mitra Syariah (M2S) adalah salah satu lini bisnis di Bank Mega Syariah yang fokus dalam melayani usaha kecil dan mikro secara syariah. Diluncurkan pertama kali pada 8 Juli 2008 hingga saat ini M2S sudah memiliki 310 kantor cabang dengan total pembiayaan yang disalurkan mencapai Rp1,8 triliun dengan rasio pembiayaan bermasalah (non performing financing/NPF) sebesar 0,2%, memiliki 24.000 nasabah sedangkan di tahun 2010 akan di tambah lagi menjadi 190 unit sehingga total kantor cabang M2S sekitar 500 unit.

Pembiayaan yang disalurkan semakin membesar karena M2S sudah ada di 20 provinsi di seluruh Indonesia, Selain M2S juga di kembangkan Gadai Syariah Mega (GSM) adalah lini bisnis di Bank Mega Syariah yang fokus dalam melayani usaha gadai secara syariah. Seluruh unit-unit Gadai ditempatkan secara implant di cabang-cabang Reguler maupun unit Mikro dan saat ini juga sudah mempunyai 33 cabang. Untuk menunjang ekspansi usaha PT Bank Syariah Mega Indonesia memberikan kesempatan kepada anda yang memenuhi kualifikasi yang dipersyaratkan untuk mengisi posisi:

 

 

SYSTEM APPLICATION DEVELOPER AND PERFORMANCE MONITORING & INCENTIVE OFFICER

(STRATEGIC BUSINESS SUPPORT DEPT)

 

Kualifiakasi Umum:

      a.   Pria/Wanita

  1. Pengalaman Min 1 Tahun di bidang yang relevan
  2. IPK Min 2,75 (S1) scala 4.00
  3. Lulus dari Fakultas Teknik Informatika, Sistem Informasi dan Teknik Komputer
  4. Usia maks 28 tahun
  5. Mampu bekerja di bawah tekanan serta penempatan di Jakarta (Head Office)
  6. Fresh Graduate di perbolehkan untuk melamar

 

Job Description:

  1. Menyusun MIS report yang di butuhkan oleh Risk management
  2. Melakukan improvement terhadap proses dan pengembangan tools yang dapat mempercepat dan mengefektifkan proses pembiayaan
  3. Melakukan analisa terhadap portofolio memberikan input terhadap kondisi portofolio di M2S (MegaMitraSyariah) kepada RMH
  4. Memantau kualitas penggunaan BWMP di Unit District dan KP
  5. Melakukan analisa terhadap performance produk M2S
  6. Membangun data base pembiayaan yang handal sehingga dapat menjadi dasar pengambilan keputusan oleh manajemen
  7. Port folio monitoring report, aplikasi automasi pembiayaan
  8. BWMP monitoring report dan Financing customer database

 

Hard Compentcy yang harus dimiliki:

  1. MS Officer (MS word, MS excel, MS Access, MS Powerpoint)
  2. Pascal, C, dan C++, Visual C#.net, AS 400, .net framework, web development in vs 2005 IDE
  3. Visual Basic dan Visual Basic.net, Sql Server 2000 dan MySQL dan PHP, HTML

 

 

 

Lamaran lengkap & CV dikirim ke :

HCM Division-Bank Mega Syariah

Gedung Smesco Indonesia Lt. 14

Jl. Gatot Subroto Kav. 94, Jakarta Selatan

Email ke :

hr.recruitment@bsmi.co.id

(Lamaran Paling Lambat di terima tanggal 16 November 2009)



0 comments:

Post a Comment

 
 
Copyright © Blog Job vacancy